APENSO INDONESIA

header ads

PELUKIS ARI LANCOR DIANTARA SENI INTALASI DAN LUKIS

Pendidikan Seni:


PELUKIS ARI LANCOR DIANTARA SENI INTALASI  DAN LUKIS
Oleh: Kris Mariyono
Director Jurnalism


APENSOINDONESIA.COM ----- "Memang saya suka seni Instalasi,tapi yang prioritas seni lukis "ujar Pelukis Kelahiran Purwodadi Jawa Tengah Ari Lancor ketika ditemui di studionya di Jl.Mojopahit Kuta Badung  Bali. Ari Lancor yang bermukim di Bali sejak tahun  1995 berkeinginan, menggelar pameran tunggal di Denpasar, Surabaya dan Semarang.

"Inginnya tahun depan,tapi semuanya tergantung kondisi dan situasi" Ungkap Ari Lancor yang pernah mengikuti Semarang Binaele tahun 2016 dan mengikuti Pameran bersama di dalam dan diluar daerah Bali. Pria kelahiran 43 tahun lalu yang sudah malang melintang di blantika seni lukis itu tidak hanya menguasai corak realis namun juga corak-corak lainnya seperti abstrak dan dekoratif.

"Karena saya tidak ingin terjebak satu corak,maka harus bisa semua" tandas Ari yang juga memacu pelukis muda untuk berkarya secara optimal. "Ya ada beberapa  pelukis muda dari Jawa dan juga  ada yang dari Bali" tambah Ari Lancor penuh semangat. (Km)

Posting Komentar

0 Komentar