APENSO INDONESIA

header ads

BAIKNYA HATI

Bagian 33 - Bersambung


BAIKNYA HATI

Oleh: Agung Santoso
Director of Religious Education
APENSOINDONESIA.COM


Bismillahir rahmanir rahim, Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh, kaum muslim yang selalu tidak pernah putus minta hidayah kepada Allah bahkan kita selalu berusaha dalam usaha apapun selanjutnya kita berserah diri kepada Allah.

    Saudaraku sesama mulim Syekh Abdul Qadir Al-Jailani mengingatkan kita dalam buku kitab nasihat tentang Baiknya Hati.

     PERBAIKILAH Hati Kalian. Apabila hati kalian baik, niscaya baiklah seluruh kondisi kalian, Nabi bersabda, ''Ingatlah ! Dalam tubuh itu ada segumpal daging, apabila ia baik, baiklah seluruh badan. Apabila ia rusak, rusaklah seluruh badan. Ketahuilah , itulah hari.'' (HR.Bukhari-Muslim).

    Baiknya hati adalah dengan takwa, tawakal, tauhid, dan ikhlas beramal. Tanpa semua itu, hati akan rusak. (33-bersambung)

AGSA

Posting Komentar

0 Komentar